Bisnis.com, JAKARTA - Tempat pemungutan suara di Kelurahan Menteng Atas Kecamatan Setiabudi Jakarta Selatan, ramai dikunjungi para pemilih yang hendak menyalurkan hak suaranya.TPS 044 Kelurahan Menteng Atas misalnya, tercatat hampir 50% warganya telah menggunakan hak pilihnya di TPS yang memanfaatkan lahan parkir kantor praktek dokter gigi. "Sebanyak 150-an warga telah mencoblos dari sekitar 400-an warga yang memiliki hak suara di TPS ini," ujar Ujang Muchson, petugas TPS 044.Dari pantauan Bisnis.com, sejak pukul 09.00 WIB warga sudah mendatangi TPS, bahkan mengantri menunggu panggilan petugas TPSuntuk mencoblos. Bahkan, sebagian warga terpaksa berdiri karena tidak kebagian tempat duduk di TPS.
PEMILU LEGISLATIF 2014: Warga Menteng Antri Giliran Mencoblos
Tempat pemungutan suara di Kelurahan Menteng Atas Kecamatan Setiabudi Jakarta Selatan, ramai dikunjungi para pemilih yang hendak menyalurkan hak suaranya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Rachman Atang
Editor : Yusran Yunus
Topik
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

1 hari yang lalu
Ini 5 Taman Kota Jakarta yang Buka 24 Jam di Menteng hingga Jaksel

1 hari yang lalu
Cegah Tawuran Jakarta, Pramono Mau Siapkan Lapangan Kerja

1 hari yang lalu
Strategi Pelindo Cegah Horor Macet Tanjung Priok Terulang

1 hari yang lalu
Ambisi Integrasikan Jabodetabek Lewat Transjakarta

1 hari yang lalu
Pramono Mulai Bahas Izin IPO Bank DKI bersama OJK
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
